Rabu, 09 November 2011

Massachusetts Audubon Society and Service Marketing Mix

Tidak semua perusahaan yang melakukan transaksi jual beli merupakan perusahaan yang dapat terus berjalan. Contohnya MAS (Massachusetts Audubon Society) merupakan sebuah oganisasi non profit yang anggotanya mencapai 600 orang, dan hingga kini masih terus berkembang. Oganisasi ini memposisikan dirinya sebagai leader dan katalis. New membernya itu merupakan potensi untuk mengatasi kondisi finansial dari perusahaan ini.

Service Marketing Mix terdiri dari 7 poin;
  1. Price, harga nya dapat bersaing dengan harga barang lain yang ada atau terjual di pasar, juga perlu diperhatikan untuk meminimal cost.
  2. Product, barangnya baik atau tidak, packaging, desain produknya apakah barang itu dapat diterima oleh masyarakat
  3. Promotion, promosinya apakah penawarannya kepada masyarakat baik. Perlu juga memperhatikan harga dari kompetitor dan juga diskon dan compensasi.
  4. Place, tempat atau lokasi penjualannya apakah memungkinkan produk untuk dikenal, kepada siapakah produk akan ditawarkan
  5. People karyawan dengan porsi kerja apa sajakah yang dibutuhkan untuk menjual/ memproduksi produk
  6. Process
  7. Physical Environment, memperhatikan kenyamanan produk (ramah lingkungan?)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar